4 Rekomendasi Game Besar yang Akan Rilis Juni 2025

Bulan Juni tentu sudah menjadi momen Game Besar bagi gamer. Tidak hanya deretan showcase musim panas yang dinanti, tetapi terdapat juga deretan game besar yang akan rilis Juni 2025.

Berikut adalah lima game besar yang akan rilis pada bulan Juni ini:

Rekomendasi Game Besar yang Akan Rilis Juni 2025

  1. Mario Kart World (5 Juni)

Bulan Juni ini tentunya menjadi momen Nintendo Switch 2 akhirnya rilis secara global. Salah satu launch title yang sudah pasti mencuri perhatian adalah Mario Kart World.

Tidak hanya sebagai entri terbaru franchise Mario Kart dalam delapan tahun terakhir, tetapi juga ini merupakan game yang sangat ambisius. Untuk pertama kalinya dalam franchise, World menggunakan format open world di mana pemain harus balapan dari lokasi ke lokasi.

Mario Kart World bakal rilis di Nintendo Switch 2 yang juga meluncur 5 Juni 2025.

  1. Dune Awakening (10 Juni)

Selanjutnya, Dune Awakening merupakan pilihan tepat bagi pecinta genre MMORPG dan survival. Game besutan Funcom ini memiliki latar alternate timeline di mana Paul Atreides tidak pernah lahir. Arrakis pun dilanda perang antara House Atreides dan House Harkonnen. Pemain akan membuat karakter sendiri yang bekerja sebagai agen untuk Bene Gesserit.

Game berdasarkan Dune ini memiliki gameplay yang menegangkan. Mulai dari bertahan hidup, bertarung, hingga mengumpulkan sumber daya. Terlebih, game ini juga sudah mendapat popularitas saat tahap beta-nya.

Dune Awakening akan meluncur di PC pada 10 Juni 2025.

  1. The Alters (13 Juni)

Dari pengembang di balik Frostpunk, The Alters merupakan sebuah game sci-fi survival yang ambisius. Pemain akan berperan sebagai Jan Dolski, sosok pilot yang terdampar di sebuah planet tak dikenal. Ia harus segera keluar dari planet itu sebelum matahari terbit yang menghasilkan radiasi mematikan. Untuk bertahan hidup, ia menggunakan berbagai Alter, versi alternatif dari dirinya yang telah memilih pilihan hidup berbeda masing-masing.

Dari premisnya ini, pemain juga akan berhadapan dengan para Alter sambil mencapai tujuannya. Para Alter bisa saja sangat membantu atau justru memberontak. Jadi, pemain harus berkomunikasi dengan mereka secara rutin.

The Alters akan rilis di PC, PS5, dan Xbox Series X|S pada 13 Juni 2025.

  1. FBC: Firebreak (17 Juni)

FBC: Firebreak bisa dibilang merupakan angin segera sebagai game live-service. Game besutan Remedy ini mengambil genre co-op first person shooter dengan latar di universe Control.

Pemain akan menjadi salah satu dari tiga anggota Federal Buerau Control yang bertugas untuk berkelana di dalam Oldest House. Tujuannya tidak lain untuk mengalahkan musuh yang terinfeksi oleh Hiss. Tim pengembang memastikan game ini bisa dinikmati oleh penggemar Control dan juga pemula. Untungnya lagi, tidak ada elemen FOMO seperti Battle Pass.

FBC: Firebreak bakal meluncur di PC, PS5, dan Xbox Series X|S pada 17 Juni 2025.

Gacor Slots kix388 link alternatif merupakan tempat taruhan slot online ceri188 yang sangat baik dan bersahabat ceri188. Hal itu dikarenakan penyedia permainan slot kix388 slot login terbaik saat ini menawarkan bonus gratis yang menjamin kemenangan tinggi ceri188. Sebagai member pastinya anda mempunyai keinginan untuk selalu menang ceri188 ketika bermain di situs resmi slot Gacor link gacor kix388. Hal ini wajar mengingat ceri188 apa yang pernah saya alami dan rasakan selama bermain di situs slot lain ceri188.Sebenarnya memasang taruhan slot Gacor online kix388 link alternatif tidaklah sulit, namun terkadang anda merasa kecewa karena terpengaruh oleh pembicaraan orang yang sedang mengalami kerugian. Namun banyak bukti ids388 yang menunjukkan bahwa banyak penggemar judi slot kix388 slot login yang meraih kemenangan banyak, terutama saat bermain di situs slot terpercaya ids388.

Leave a Reply